Cara menghindari kebangkrutan bisnis konter pulsa menurut beberapa orang sangat penting untuk bisnis mereka untuk bisa menimalisir bisnis pulsa mereka agar tidak mengalami kebangkrutan.
Perlu juga bagi Anda untuk memisahkan keuangan pribadi dan bisnis, mengingat banyaknya utang-piutang juga yang dilakukan oleh keluarga maupun teman dekat yang seringkali membuat bingung karena hal tersebut tidak bisa ditulis dalam buku catatan piuntang bisnis, cara yang bisa Anda lakukan adalah :
1. Mencatat dan Perhatikan Setiap Keputusan Finansial
a. Membuat Catatan Terperinci
Arus kas adalah nafas penting dalam bisnis. Tanpa aliran dana yang tepat, bisnis Anda akan berhenti hingga bisnis. Jika aliran keuangan perusahaan tidak baik, Anda mungkin tidak dapat menikmati keuntungannya.
Karena itu, Anda harus menyimpan catatan keuangan di yang dilakukan setiap proses bisnis. Anda dapat memulai operasi bisnis harian Anda dengan pembukuan sederhana. Ingatlah juga untuk mencatat semua pengeluaran yang biasa Anda keluarkan untuk membeli perlengkapan bisnis Anda.
b. Mengambil Keputusan Financial Terbaik
Bisnis tidak dapat dipisahkan dari pengambilan keputusan. Setiap detail keputusan bisnis sangat diperlukan. Ini termasuk keputusan penggunaan keuangan.
Semuanya keputusan penggunakan finalsial atau keuangan harus dipikirkan dengan matang. Keputusan keuangan tersebut di atas tidak hanya menyangkut keputusan investasi dan operasional, tetapi menyangkut banyak hal, seperti: perluasan perusahaan dan perluasan operasi personel. Kegagalan untuk melakukan ini secara menyeluruh berpotensi merugikan arus kas bisnis Anda.
c. Mempertimbangkan Pengeluaran
Saat Anda memiliki bisnis pastikan Anda untuk selalu mengelola keuangan bisnis Anda dengan baik. Gunakan keuangan Anda untuk hal-hal yang memungkinkan untuk bisnis Anda bisa berkembang. Hindari untuk penggunaan yang tidak perlu, agar mengurangi pemborosan.
d. Membagi Keuangan untuk Bisnis dan Pribadi.
Pastikan Anda bisa membagi keuangan Anda dimana keuangan harus dipisahkan antara keuangan bisnis Anda dengan keuangan pribadi sehingga tidak tercampur antara kebutuhan bisnis dan pribadi.
2. Pengembangan Tidak Hanya di Bangunan.
Pastikan pengembangan dalam bisnis Anda tidak hanya berfokus pada perbaikan bangunan tapi juga pengembangan dalam sumber daya manusia yang ada di dakam bisnis konter pulsa seperti tim pelayanan atau pemasaran.
Dengan memiliki SDM yang berkualitas yang mampu memberikan ide yang kreatif dan inovatif tentunya akan mendorong perusahaan menjadi lebih maju dan berkembang
3. Perbanyak Networking.
Agar bisnis Anda cepat berkembang maka sebaiknya Anda memperluas networking bisnis Anda. Anda bisa bekerjasama atau berkolabirasi dengan bisnis lain untuk mendapatkan keuntungan lebih. Dengan berkolaborasi memungkinkan Anda bisa mendapkan bantuan jika mengalami kesulitan, sehingga bisnis Anda tidak sampai mengalami kebangkrutan.
4. Tingkatkan layanan
Pastikan Anda selalu meningkatkan layanan dengan cara memperbaiki layanan yang sudah ada tapi masih salah atau membuat cara pelayanna baru, agar bisnis Anda selalu menjadi pilihan utama pelanggan dan bisa mendapatkan pelanggan baru setiap harinya.
5. Konsisten
Konsisten dalam menjalani bisnis adalah hal utama dalam pengembangan bisnis, dengan bisnis yang konsisten tidak akan mengakibatkan pelanggan kecewa sehingga kehilangan pelanggan. Misalkan dalam bisnis konter pulsa biasanya Anda melakukan promosi dengan memberikan promo setiap hari besar maka sebaiknya Anda selalu melakukan hal tersebut agar pelanggan tidak merasa kecewa.
6. Kreatif dan Inovatif
Pastikan bisnis pulsa Anda selalu memiliki ide-ide baru sehingga membuat bisnis Anda mempunyai karakteristik yang berbeda dengan bisnis lain. Hal tersebut membuat bisnis Anda mudah diingat oleh pelanggan Anda.
Seorang pemilik bisnis yang mengizinkan karyawan nya untuk selalu berfikir kreatif dan inivatif mampu mendorong mereka menghasilkan ide menarik dalam menggagas produk berkualitas,