Simak Cara Bayar Kartu Pascabayar Lewat Aplikasi Yopay. Foto: Yopay

Simak Cara Bayar Kartu Pascabayar Lewat Aplikasi Yopay

Layanan telepon pascabayar merupakan sebuah layanan telepon seluler dimana para penggunanya bisa terlebih dulu menggunakan layanan seluler dalam jangka waktu tertentu dan baru menerima tagihannya kemudian. Tagihan setiap satu bulan sekali akan diberikan kepada pelanggan pascabayar dengan jumlah penggunaan layanan dalam jangka waktu tersebut.  Layanan telepon seluler yang diberikan kepada para pengguna pascabayar seperti panggilan…