You are here:
3 Strategi Bisnis Pulsa Bagi Pemula Agar Mendapat Keuntungan yang Melimpah. Foto: Yopay

Jenis – Jenis dan Contoh Provider yang Ada di Indonesia

Kata provider sangat umum didengar oleh kalangan masyarakat apalagi di dunia teknologi dan internet. Provider adalah sebuah perusahaan atau badan yang menyediakan suatu layanan internet.

Perusahaan penyelenggara jasa internet dapat ditemukan pada perusahaan penyedia layanan telepon seperti Telkomsel, Indosat, Simpati, XL, Axis, dsb. Selain itu, ada juga jenis-jenis layanan internet yang tersedia. Apa saja? Simak selengkapnya di bawah ini.

Baca Juga: Perbedaan Cashback dan Diskon yang Perlu Diperhatikan Para Customer

Ilustrasi Cara Lacak Nomor Resi JNE Foto: Unsplash

Jenis – Jenis Layanan Internet

Terdapat lima jenis internet, yaitu dial up, DSL, serat optik, satelit, dan mobile internet. Simak penjelasan selengkapnya berikut ini.

1. Dial-up

Layanan internet dial-up menggunakan saluran telepon. Kelemahan dari layanan internet ini adalah tidak bisa menggunakan telepon rumah dan internet secara bersamaan. 

2. DSL (Digital Subscriber Line)

Jenis layanan internet yang kedua adalah DSL. Layanan ini lebih cepat daripada dial-up, karena menggunakan koneksi broadband. 

DSL terhubung ke internet lewat saluran telepon tanpa harus memiliki telepon di rumah. Salah satu keuntungan, menggunakan layanan ini adalah bisa menggunakan internet dan saluran telepon bersamaan. 

  1. Serat optik

Jenis layanan internet yang ketiga yaitu serat optik. Broadband serat optik memiliki kecepatan tinggi yang menggunakan kabel serat optik. Keunggulannya, pengguna dapat menjelajah internet dengan lebih cepat, seperti main game online, streaming film, dan musik.

4. Satelit

Jenis layanan internet berikutnya yaitu satelit. Sambungan satelit menggunakan broadband, namun tidak memerlukan kabel atau saluran telepon. Jenis layanan ini dapat digunakan di mana saja, tetapi sambungannya dipengaruhi cuaca.

5. Mobile internet

Jenis layanan internet yang terakhir adalah mobile internet. Mobile internet terhubung secara nirkabel melalui jaringan ISP. 

Salah satu kelemahan dari jenis layanan ini adalah jumlah data yang dapat digunakan terbatas, tidak seperti kebanyakan paket broadband. Saat ini, layanan 3G dan 4G paling umum digunakan pada mobile phone.

Baca Juga: Apa yang Dimaksud Provider? Ini Penjelasan dan Rekomendasi Penyedia Jasa Internet Murah

Contoh Provider yang Ada di Indonesia

Setelah mengetahui jenis-jenis layanan internet, berikut contoh provider yang ada di Indonesia. Sebagai berikut:

  • Ozon: Banyak digunakan oleh perusahaan-perusahaan di Indonesia
  • MyRepublic: Banyak dan bermacam-macam paket yang ditawarkan oleh MyRepublic, Anda bisa melihatnya di web resminya
  • CBN: Kecepatan dari CBN ini tidak diragukan, biasanya dipasang di mall
  • Indihome: Perusahaan yang memiliki cakupan jaringan internet paling luas dan banyak tersebar di wilayah Indonesia



Bagikan

Berlangganan Sekarang

Update berita & promo terbaru YOPAY!

Lainnya
Cara Membeli Token PLN 99 Ribu di Menu Promo Yopay. Foto: Yopay
Penggunaan Kuota Shopping AXIS beserta…
chat lock wa. Foto: Yopay
Langkah Mudah Bayar PBB Kota…
Cara Menggunakan Microsoft Temas Untuk Bekerja. Foto: Yopay
Apa Itu Paket Unlimited Nonstop…
Cara Menggunakan Microsoft Temas Untuk Bekerja. Foto: Yopay
Cara Beli PLN Token End…
Cara Menggunakan Microsoft Temas Untuk Bekerja. Foto: Yopay
Cara Bayar Pajak Bumi Bangunan…
Yopay footer-min

Jadi Untung Sekarang Juga

#PastiDetikan

4.8

Play Store

4.8/5

Download Yopay

Ikuti Kami

+62815-5666-3933

cs@yopay.co.id

© 2022 YOPAY. All rights reserved.