WhatsApp adalah aplikasi pesan instan yang sangat populer yang memungkinkan pengguna untuk berkomunikasi dengan teman, keluarga, dan rekan kerja melalui pesan teks, panggilan suara, dan video. Pada tahun 2024 terdapat beberapa ponsel yang tidak dapat menggunakan aplikasi WhatsApp lagi.
Hal ini termasuk beberapa ponsel dari merek terkenal seperti iPhone dan Samsung. Jika Anda memiliki salah satu dari ponsel yang tercantum dalam daftar berikut, mulai tanggal 31 Desember 2023, Anda tidak akan dapat menggunakan WhatsApp lagi.
Sebelum mengakhiri dukungannya pada perangkat tersebut, WhatsApp akan mengirimkan pemberitahuan terlebih dahulu ke pengguna ponsel. Pengembang juga akan mengirimkan pengingat untuk meningkatkan perangkat yang dipakai pengguna.
Simak dibawah ini beberapa daftar ponsel yang tidak bisa download Whatsapp di tahun 2024.
Baca Juga: Saatnya Ganti Hp, Ini Daftar iPhone Jadul yang Tidak Bisa Update iOS 17
Daftar HP yang Tidak Bisa Download WA di 2024
Berikut daftar ponsel yang tidak bisa download Whatsapp di 2024. Simak selengkapnya.
- LG Optimus L3 II Dual
- LG Optimus L5 II
- LG Optimus F5
- LG Optimus L3 II
- LG Optimus L7II
- LG Optimus L5 Dual
- LG Optimus L7 Dual
- LG Optimus F3
- LG Optimus F3Q
- LG Optimus L2 II
- LG Optimus L4 II
- LG Optimus F6
- LG Enact
- LG Lucid 2
- LG Optimus F7
- Samsung Galaxy Core
- Samsung Galaxy Trend Lite
- Samsung Galaxy Ace 2
- Samsung Galaxy S3 mini
- Samsung Galaxy Trend II
- Samsung Galaxy X cover 2.
- ZTE V956 – UMI X2
- ZTE Grand S Flex
- ZTE Grand Memo
- Faea F1THL W8
- Wiko Cink Five
- Winko Darknight
- Archos 53 Platinum
- iPhone 6S
- iPhone SE
- iPhone 6S Plus
- Huawei Ascend Mate
- Huawei Ascend G740
- Huawei Ascend D2
- Sony Xperia M
- Lenovo A820
Itu dia beberapa daftar ponsel yang tidak bisa download Whatsapp di tahun 2024 yang perlu pengguna Whatsapp ketahui.