Banyak orang yang lebih memilih untuk mengisi ulang pulsa mereka melalui internet daripada membeli pulsa langsung di konter. Hal tersebut dikarenakan membeli pulsa melalui internet dianggap lebih efektif bagi sebagian orang.
Anda tidak perlu menghabiskan waktu dan tenaga untuk mencari konter yang menjual pulsa. Anda cukup menggunakan jaringan internet dalam membeli pulsa.
Apalagi pada saat sekarang ini ketika semua orang tidak bisa lepas dari handphone. Mengisi pulsa melalui internet dianggap sebagai sebuah solusi yang sangat menarik.
Saat sekarang ini Anda juga bisa membeli pulsa melalui aplikasi seperti Yopay. Di Yopay, tak hanya dapat membeli pulsa saja, Anda bisa membayar tagihan PLN, membayar BPJS, WiFi, dan lainnya.
Baca Juga: Cara Beli Paket XL Telepon All Operator di Yopay, Bisa Ngobrol Sepuasnya
Cara Isi Pulsa XL 10 Ribu di Yopay
Isi pulsa di Yopay sangat murah, Anda bisa memilih beberapa opsi harga juga. Selain itu, terdapat pilihan provider seperti Telkomsel, Indosat, XL, Tri, dan lainnya.
Yopay mempunyai beberapa promo yang menggiurkan, salah satunya yakni promo pulsa miring. Pada menu promo pulsa miring, Anda bisa membeli pulsa tanpa biaya admin. Berikut di bawah ini cara isi pulsa XL 10 Ribu di Yopay.
Sebelum Anda top up pulsa di Yopay, pastikan telah mengunduh aplikasinya terlebih dahulu dan mengisi saldo. Berikut cara isi pulsa 10 ribu di Yopay.
- Buka Menu Utama Aplikasi Yopay
- Lalu pada kolom prabayar pilih ‘Pulsa’
- Kemudian ketik nomor tujuan yang akan diisi pulsa atau pilih ikon telepon di bagian kanan lalu pilih nomor tujuan yang ada di kontak telepon Anda
- Pilih ZXD10
- Pastikan nomor tujuan dan nominal pulsa sudah benar
- Lalu klik kirim
- Tunggu beberapa menit dan pulsa XL 10 Ribu Anda akan terisi
Itu dia informasi terkait isi pulsa XL 10 Ribu di Yopay. Yuk download aplikasi Yopay sekarang juga.